Senin, 9 September 2024
Tag Berita
Tinjau Teras Samarinda, Wali Kota Andi Harun Ajak Warga Jaga Kebersihan Lingkungan Wali Kota Samarinda Andi Harun menekankan pentingnya peran serta masyarakat dalam menjaga kebersihan dan kenyamanan lingkungan di Teras Samarinda.
daerah 2024-09-05 12:51:56
Tak Ada Perlakuan Diskriminasi, Pemkot Samarinda Serahkan Bantuan untuk Difabel dan Tuna Netra Pemkot Samarinda melalui Dinas Sosial dan Pemberdayaan Manusia serta Bagian Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah (Kesra Setda) menyerahkan bantuan untuk difabel dan tuna netra.
daerah 2024-08-31 13:45:59
Wujudkan Pemerintahan yang Bersih dan Transparan, Wali Kota Andi Harun Tekankan Pentingnya Penerapan Sistem KKPD Sosialisasi penggunaan Kartu Kredit Pemerintah Daerah (KKPD) mulai dilakukan pada Kamis (29/8/2024) bertempat di Hotel Mercure Jalan Mulawarman Samarinda.
daerah 2024-08-29 17:53:18
Wali Kota Andi Harun Beberkan Rahasia Samarinda Raih Penghargaan Lestari Awards 2024 Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda jadi satu di antara 3 kabupaten di Indonesia yang menerima penghargaan ajang Lestari Awards 2024.
daerah 2024-08-24 18:48:39
Wali Kota Andi Harun Sukses Jadikan Samarinda Kota Berkelanjutan, Pemkot Raih Penghargaan Lestari Awards 2024 Pemkot Samarinda dibawah kepemimpinan Wali Kota Andi Harun dianggap berhasil menerapkan kebijakan yang adil dan seimbang dalam membentuk masa depan yang berkelanjutan.
daerah 2024-08-24 15:13:28
Sambut Tim PMK3I, Rusmadi Sampaikan Komitmennya Bangun Samarinda Jadi Kota Kreatif Tim Penilai Mandiri Kabupaten/Kota Kreatif Indonesia (PMK3I) lakukan kunjungan ke Pemkot Samarinda.
daerah 2024-08-20 16:53:19
Lantik Enam Pejabat Baru di Pemkot Samarinda, Wali Kota Andi Harun Tegaskan Sudah Dapat Izin dari Mendagri Wali Kota Samarinda Andi Harun melantik enam pejabat baru Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda.
daerah 2024-08-20 16:26:01
Berhasil Beri Jaminan Perlindungan Kesehatan bagi Warga, Pemkot Samarinda Sukses Raih UHC Awards 2024 Penghargaan itu didapat sebagai bukti komitmen Pemkot Samarinda dalam memberikan jaminan perlindungan kesehatan bagi seluruh warga Kota Tepian.
daerah 2024-08-15 21:48:54
Kekerasan Perempuan dan Kasus Perdagangan Orang Jadi Sorotan, DP2PA Samarinda Susun Upaya Aksi Pencegahan Upaya pencegahan Kekerasan Terhadap Perempuan (KTP) dan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) jadi atensi Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2PA) Samarinda.
daerah 2024-08-15 14:08:25
Wali Kota Andi Harun Beberkan Progres Pembangunan Terowongan di Samarinda Pembangunan proyek terowongan yang menghubungkan Jalan Kakap menuju Jalan Sultan Alimuddin di Samarinda terus mengalami perkembangan signifikan.
daerah 2024-08-12 13:32:52
beritaekonomi
beritaadvertorial
untukAnda
beritanasional