Senin, 25 November 2024
Tag Berita
Evaluasi Pemprov, Pemborosan Rp 37 Miliar Dana PI 10 Persen untuk Gaji Harus Dikembalikan, Jika Tidak Akan Dipidana Pemprov Kaltim merespon laporan hasil pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Kaltim, terkait pemborosan dana pendapatan PI 10 persen Blok Mahakam.
daerah 2021-02-15 06:31:55
Waduh! BPK Kaltim Temukan Kebocoran Pendapatan PI 10% Blok Mahakam Rp 37,49 Miliar, Diduga untuk Gaji Pegawai Perusda Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Kaltim, mengungkap terjadinya pemborosan anggaran Rp 37,49 miliar, pada  pengelolaan dana dari Participating Interest (PI) 10% saham di Blok Mahakam o
daerah 2021-02-11 13:01:13
Klarifikasi Temuan BPK Soal Gaji Perusda dari Pendapatan PI, Sekprov Kaltim Tegaskan Sesuai Aturan dan Segera Buat SOP Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) perwakilan Kaltim, merilis temuan terkait penerimaan pengelolaan participsting interest 10 persen atahun 2018-2020, kepada Pemprov Kaltim, Pemkab Kukar, dan DPRD Kaltim.
daerah 2021-01-22 09:29:57
Pengelolaan PI 10 Persen Diperiksa, BPK RI Temukan Dugaan Pihak Tak Bekerja Langsung Tapi Dapat Gaji dari Pendapatan PI Isran Noor, Gubernur Kaltim, menyampaikan dari 2018 hingga 2021 ini, Kaltim telah menerima Rp 280 miliar. Dana tersebut langsung menjadi pendapatan daerah Kaltim.
daerah 2021-01-18 07:24:18
BPK Kaltim Telusuri Pengelolaan Uang di Pelaksanaan Pemilu 2019, Tim Pemeriksa Bergerak di KPU Kaltim dan 3 KPU Kab/kota Pengelolaan keuangan yang mengucur ke KPU kabupaten/kota dan KPU provinsi saat Pemilu 2019, tak luput dari pantauan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Kaltim.
daerah 2020-12-18 09:50:09
Awas! BPK Kaltim Temukan Beberapa Daerah di Kaltim, Bendahara Instansi Tak Setorkan Pungutan Pajak Penuh ke Kas Negara Kantor Perwakilan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Kaltim, menyampaikan hasil pemeriksaan kinerja dan pemeriksaan dengan tujuan tertentu di Pemprov Kaltim dan 10 kabupaten/kota.
daerah 2020-12-18 08:56:01
Tidak Ingin Opini WTP Cacat, Perusda MMP Kembali Akan Diperiksa BPK, BPKAD Sebut Catatan Tak Material Pemprov Kaltim berhasil mempertahankan gelar opini wajar tanpa pengecualian (WTP) pada pemeriksaan laporan keuangan tahun 2019. 
advertorial 2020-11-04 11:44:27
Pemprov Kaltim dan 10 Kab/Kota Dapat Opini WTP dalam Laporan Keuangan 2019, Mahakam Ulu Perdana Raih WTP Kementerian Keuangan RI, melalui Kantor Wilayah Ditjen Perbendaharaan Kaltim, memberikan penghargaan kepada 10 kabupaten/kota termasuk Pemprov Kaltim, dengan raihan opini wajar tanpa pengecualian (WTP
daerah 2020-10-21 08:23:06
beritaekonomi
beritaadvertorial
untukAnda
beritanasional