Sabtu, 23 November 2024

Pendaftaran CPNS dan PPPK Sudah Dibuka, DPRD Minta BKD Kaltim Beri Keringanan Honorer/PTT Naik Status

Koresponden:
Er Riyadi
Rabu, 30 Juni 2021 14:10

Jahidin, Ketu Komisi I DPRD Kaltim, usai RDP bersama BKD Kaltim terkait pembukaan pendaftaran CPNS 2021

Reza meyakinkan pengumuman dan jadwal pendaftaran telah disiapkan pihaknya.

"Nanti semalam-malamnya kami upload di media sosial kami, juga di web BKD," sambungnya.

Diketahui Kaltim hanya mendapat jatah formasi tenaga kesehatan dan guru. Untuk formasi lainnya, akan diusulkan kembali ke Kemenpan-RB tahun depan.

Pendaftaran CPNS dilakukan sepenuhnya secara online, dengan server yang dikelola langsung oleh pemerintah pusat.

"Pendaftaran online, server diurus oleh pusat. Mereka pasti sudah mempersiapkan server, lantaran masa pendaftaran ini trafic akan sangat tinggi," pungkasnya. (tim redaksi Diksi)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews