Lebih lanjut, ia memuji Wali Kota Samarinda Andi Harun yang sudah berpikir visioner dan banyak mempertimbangan inovasi kerja.
"Padahal Wali Kotanya sudah gagas punya banyak gagasan tapi tidak diiringi dengan kinerjanya dari pimpinan OPD,” ucap Anhar.
Namun sayangnya, hal itu, ucapnya, tidak diikuti para kepala OPD yang menjabat di lingkungan Pemkot Samarinda.
"Bagaimana mau maju kalo kepala dinasnya lambat cara berpikirnya," pungkasnya. (advertorial)