Senin, 25 November 2024

Di Balikpapan, Ada Pasien Positif Corona Diisolasi dengan 2 Anak yang Masih Negatif Corona, Kok Bisa?

Koresponden:
diksi redaksi
Jumat, 10 April 2020 13:33

Ilustrasi corona

“Kemungkinan ada faktor lain yang membuat anak terpaksa berada di ruang isolasi juga. Silahkan dikonfirmasi ke Dinkes Balikpapan atau rumah sakit yang merawat,” ujar Andi.

Berdasarkan keterangan seorang pasien terkonfirmasi positif lainnya yang diisolasi di RSUD Kanujoso Djatiwibowo, dua anak tersebut sudah ikut sejak awal masa isolasi. Hanya saja sempat berbeda ruangan.

“Mereka itu awalnya ada dua ruangan berbeda. Suami di ruangan sendiri, sementara ibunya bersama dua anak,” katanya.

Setelah diisolasi lebih kurang 10 hari, mereka lalu dipindah ke ruang isolasi baru. Di ruangan baru ini diisolasi dalam satu ruangan. 

“Kami semua dipindah dan tidak sendiri lagi. Saya bersama satu pasien lainnya dan mereka berempat,” tambahnya. (tim redaksi Diksi) 

 

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews