Bankeu yang diberikan sebesar Rp11 miliar untuk pembangunan Dermaga Teluk Sulaiman
"Bantuan keuangan dari provinsi ada Rp11 miliar," terangnya.
Diketahui, saat ini progres pembangunan pelabuhan Teluk Sulaiman secara keseluruhan 95,2 persen.
Panjang causeway atay jetty Dermaga Teluk Sulaiman dibangun sepanjang 172 meter dan dermaga 40 meter.
Ketinggian air di Teluk Sulaiman saat air pasang setinggi 11,3 meter, sementara saat air surut setinggi 9,4 meter. (tim redaksi Diksi)