Selain KIM dapat mengakses dan mengelola informasi, kata Bahteramsyah, juga untuk meningkatkan literasi informasi. Demi mengatasi kesenjangan informasi bagi masyarakat setempat.
Sebagai infotmasi, Bimtek yang digelar Diskominfo Kukar ini, dilakukan selama tujuh kali dan berakhir di Kecamatan Muara Badak.
Selain Bahteramsyah, turut hadir dalam kesempatan kali ini Camat Muara Badak Arfan.
Pembentukan KIM di berbagai wilayah ini penting dilakukan lantaran memiliki peranan yang strategis dalam upaya menyongsong era digitalisasi 4.0," ujarnya.
"Ke depannya KIM perlu meningkatkan kemampuan dalam mengakses berbagai informasi yang tertera di sejumlah media," katanya. (advertorial)