Jumat, 22 November 2024

Pemkot Samarinda Raih WTP, Subandi Ungkap Rekomendasi BPK Soal Pemungutan PAD

Koresponden:
Alamin
Jumat, 28 April 2023 19:25

Subandi, Wakil Ketua DPRD Samarinda

DIKSI.CO, SAMARINDA - DPRD Samarinda optimis Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Tepian dapat mengalami peningkatan secara signifikan jika sumber PAD digarap dengan baik.

Hal itu disampaikan Wakil Ketua DPRD Samarinda, Subandi.

Ia berharap agar jumlah PAD Samarinda di 2024 nanti bisa mencapai Rp1 Triliun.

"Harapan kita bersama Pemkot Samarinda, jumlah PAD yang terhimpun ditahun 2024 mencapai Rp1 Triliun. Saya yakin dan optimis hal tersebut mampu dilampaui jika sumber-sumber PAD dapat digarap dengan baik," harapnya.

Lebih lanjut, Subandi juga mengapresiasi pencapaian yang didapat Pemkot Samarinda yaitu meraih predikat opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksaan Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) Perwakilan Kaltim, Selasa (18/4/2023) lalu.

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews