Jumat, 22 November 2024

Tingkatkan SDM dan Kretifitas Wirusaha Muda, Dispora Kukar Kerja Sama dengan Klinik WPM

Koresponden:
diksi redaksi
Selasa, 10 November 2020 10:27

Aji Ali Husni. AB, Kepala Bidang Kewirausahaan Kepemudaan dan Kepramukaan/Diksi.co

Ia menjelaskan, pada tahap pertama yang dilaksanakan pada tanggal 10 sampai tanggal 12 November 2020 mendatang, yang diselenggarakan pada 2 kelas yakni Desain Grafis dan Foto Produk.

Lanjutnya, pada masing-masing  kelas tersebut berisi 20 peserta yang berasal dari beberapa kecamatan yang ada di Kukar yakni Tenggarong, Loa Janan, Loa Kulu, Muara Badak, Tenggarong Seberang dan Sebulu.

Kemudian ada juga peserta dari komunitas-komunitas pemuda seperti Irma Masjid Sajid, Irma Masjid Kota Bangun, pemuda Gereja, dan peserta dari pondok pesantren L2. 

Dalam kegiatan tersebut yang merupakan program yang di unggulkan oleh Klinik WPM, serta pihaknya sudah bekerja sama dengan pihak Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (BP2T), dengan memberikan fasilitas perizinan usaha kepada peserta pelatihan

"Dalam kesempatan ini, di awal pelatihan kita fokuskan mereka untuk mengurus perizinan," tutupnya. (advertorial)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews