Jumat, 22 November 2024

Remaja 13 Tahun di Samarinda Lenyap di Aliran Sungai Karang Mumus

Koresponden:
Muhammad Zulkifly
Minggu, 10 Januari 2021 11:28

FOTO : Tim SAR gabungan terus melakukan upaya pencarian menyusuri permukaan aliran Sungai Karang Mumus/Diksi.co

"Kita lakukan penyisiran di setiap obstacle, seperti bawah kolong rumah warga maupun jembatan yang memungkinkan korban bisa tersangkut," ucapnya.

"Situasi arusnya cukup deras dan visibility atau jarak pandangnya nol. Jadi kami meniadakan penyelamaan demi keselamatan personil kami," sambungnya.

Pencarian korban akan dilakukan selama tujuh hari kedepan. Sementara itu, penyisiran tidak dilakukan pada malam hari. 

"Seusai SOP SAR pencarian selama 7 hari. Penyisiran di malam hari tidak ada. Tapi kami tetap standby dan terus memantau apabila ada tanda-tanda ketemunya korban," ucapnya.

Sementara itu, pencarian korban yang dilakukan hingga Minggu petang belum membuahkan hasil alias nihil. Tim SAR kembali melanjutkan penyisiran pada Senin pagi (11/1/2021). (tim redaksi Diksi) 

Iklan ucapan HUT PDIP/ Diksi.co

Iklan ucapan HUT PDIP/ Diksi.co

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews