Jumat, 20 September 2024

Program Pemda Jamin Pekerja Rentan Terlindungi BPJS Ketenagakerjaan, DPRD Paser Beri Dukungan 

Koresponden:
diksi redaksi
Selasa, 1 November 2022 0:0

Ketua DPRD Paser, Hendra Wahyudi/IST

"Saya juga telah berkoordinasi ke Ketua DPD APDESI Paser agar turut membantu melakukan pendataan kepada pekerja rentan yang belum mendapat bantuan dari pemerintah," terangnya.

Sementara itu, Bupati Paser Fahmi Fadli menyampaikan melalui BPJS Ketenagakerjaan pekerja rentan akan terlindungi.

"Kami ingin masyarakat pekerja rentan dapat layanan kesehatan dan jaminan bekerja sesuai komitmen dari Paser yang Maju, Adil dan Sejahtera (MAS)," jelasnya.

Fahmi menambahkan, sampai saat ini sudah ada 60 persen pekerja rentan di Kabupaten Paser yang terlindungi BPJS Ketenagakerjaan.

"Capaian itu baru tahap pertama, InshAllah di tahun berikutnya hingga 2024 kami tingkatkan lagi capaiannya sampai 100 persen," pungkasnya. (Adv)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews