Jumat, 22 November 2024

Pandemi Covid-19, Konten Materi Secara Daring Jadi Solusi Pendidikan di Kukar

Koresponden:
diksi redaksi
Jumat, 27 November 2020 9:58

Streaming melalui aplikasi Kukar Pintar/ IST

Kemudian, Dinas Pendidikan Kukar, kata Tulus Sutopo, membuat portal tersebut untuk mendukung perkembangan pendidikan di sektor digital.

Ini adalah kreatifitas Dinas Pendidikan Kukar

"Saat itu, pemerintah menerapkan konsep belajar dari rumah, akhirnya semua berpaku pada Kukar Pintar dan Kukar Cerdas,” ungkap Tulus Sutopo.

Disdik Kukar kemudian merekrut guru, untuk mengisi konten di kedua platform tersebut.

Seluruh video berjumlah 87 episode, dengan masing-masing episode terdapat tiga tema pembelajaran yang berbeda.

“Video juga diupload ke akun youtube Kukar Cerdas dan Kukar Pintar,” kata Tulus. (advertorial)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews