Jumat, 20 September 2024

DPRD Balikpapan Sampaikan Laporan Hasil Kerja dan Rekomendasi Pansus Aset Tanah Gedung 

Koresponden:
Ainun Amelia
Selasa, 8 Februari 2022 10:57

Rapat Paripurna DPRD Kota Balikpapan

"Penyelamatan aset dan bangunan pendataan sertifikat belum baik, yang selesai pinjam selesai tahun 2015 tapi kita tarik untuk dikelola," katanya. 

Budiono menyoroti pendataan sertifikat yang belum begitu baik di pendataan salah satunya asrama mahasiswa di Jogja dan Makassar yang saat ini kurang dipelihara. 

"Pada dasarnya aset gedung dan bangunan pemanfaatannya tidak tertib, kita seyogyanya  perlu ditertibkan sehingga benar-benar milik Kota Balikpapan," ujarnya. 

Menurutnya setelah dibentuknya bentuk pansus dan menyerahkan laporkan pansus, Pemkot Balikpapan harus segera menindaklanjuti rekomendasi itu. 

"Kewajiban kita sebagai lembaga legislatif, pengawasan dan penganggaran kalau perlu dianggarkan legalitas sertifikat kita berikan," katanya. 

"Targetnya sesegera mungkin untuk melaksanakan rekomendasinya agar tidak ada  tumpang tindih aset," pungkasnya. (Advertorial)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews