Sabtu, 23 November 2024

DPRD Samarinda Soroti Penerapan e-Parking, Guntur Minta Pemkot Gencar Sosialisasikan ke Masyarakat

Koresponden:
diksi redaksi
Jumat, 2 Juli 2021 13:30

Guntur, Anggota Komisi III DPRD Samarinda.

“Kami ingin Pemkot melalui tim teknisnya melayani e-Parking ini jangan sampai meribetkan, harus memudahkan. Karena sektor ini sangat besar untuk masuk PAD,” tuturnya.

Menurutnya pedapatan asli daerah (PAD) di sektor parkir sangat menjanjikan, jika dikelola melalui e-Parking. Sebab anggarannya masuk pemkot tidak lagi bocor ke pihak-pihak yang berkepentingan.

Kendati demikian, Guntur berharap penerapan e-parking tersebut dapat diperluas di berbagai tempat keramaian, sehingga PAD Samarinda dapat naik signifikan. 

"Karena banyak pembangunan di Samarinda yang perlu digenjot namun anggaran tidak mendukung," pungkasnya. (advertorial)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews