Senin, 6 Mei 2024

Upayakan Pemerataan Jaminan Kesehatan, Komisi IV DPRD Samarinda Dukung Penuh Program Pemkot

Koresponden:
Achmad Tirta Wahyuda
Rabu, 1 Juni 2022 12:52

Ilustrasi Jaminan Kesehatan

“Padahal juga ada PBI lewat Pro Bebaya tapi masih ada masyarakat miskin yang belum terlayani,” bebernya.

Selain mendukung upaya pemerintah, Puji turut mengingatkan pihak BPJS agar tidak telat dalam melakukan pembayaran ke rumah sakit yang telah bekerja sama memberikan layanan bagi peserta JKN-KIS.

“BPJS sudah terbayar oleh pemkot di semester pertama, semoga pihak rumah sakit sudah terbayar,” pesannya.

Puji berharap azas kegotong royongan dapat muncul di kalangan masyarakat. Yakni yang sehat menolong yang sakit dan yang kaya menolong yang miskin.

“Bisa bekerjasama dengan MUI, Kantor Kementerian Agama, dan stake holder terkait lainnya supaya masyarakat terketuk hatinya,” pungkasnya. (Advertorial)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews