Tak ingin menunggu lama, Suwarni pun sering membantu secara pribadi menyediakan lampu untuk warganya dan meminta Dishub untuk memasangkan.
"Ada akses menuju jalan ke masjid, di RT 70 saya langsung menghubungi Dinas Perhubungan, dan besok langsung dipasang PJU nya," katanya.
"Kalau PJU aman saya sering bantu secara pribadi, kalau nunggu anggaran dari pemerintah prosesnya lama lagi, siapa lagi yang mau bantu selain kita?," lanjutnya.
Ia pun konsisten akan terus membantu merealisasikan apa pun keluhan yang disampaikan warganya untuk dianggarkan oleh Pemerintah Kota Balikpapan. (Advertorial)