Jumat, 22 November 2024

Kaltim Usulkan Perubahan Kawasan Hutan 640 Ribu Hektar, Menteri KLHK Sebut Berpotensi Kurangi Tutupan Hutan

Koresponden:
Alamin
Rabu, 1 Maret 2023 15:51

DISKUSI: Isran Noor, Gubernur Kaltim, saat melakukan review rancangan RTRW Kaltim bersama Menteri KLHK RI/DIKSI.CO

"Kami berharap pengajuan usulan dapat segera ditindaklanjuti sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan dan tidak lama-lama, empat hari saja sudah selesai," tegasnya.

Sementara itu, Siti Nurbaya, Menteri KLHK RI, mengungkap sesuai arahan Presiden Joko Widodo, untuk tetap menjaga tutupan hutan, salah satu faktornya karena program FCPF di Kaltim

Usulan perubahan peruntukan kawasan hutan berpotensi menyebabkan pengurangan penutupan hutan berhutan sebesar 337.705,69 hektar atau sekitar 4,33 persen dari total penutupan hutan berhutan di Kaltim.

Sehingga proporsi penutupan hutan berpotensi mengalami kekurangan dari 60,67 persen menjadi 56,34 persen.

"Kaltim sangat untung, karena harus tetap mempertahankan hutan sebanyak 70 persen Zona Rimba Hijau" paparnya. (tim redaksi Diksi)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews