Selasa, 26 November 2024

Harga Komoditas Pasar Terpantau Naik Jelang Nataru

Koresponden:
Ainun Amelia
Senin, 12 Desember 2022 10:51

Ilustrasi kebutuhan pangan yang dijual di pasar tradisional di kota Balikpapan

Distributor diminta gar tidak mempermainkan harga untuk mengambil keuntungan yang berlebih, dengan cara menahan pasokan dan menjualnya saat harga mulai naik khususnya menjelang hari besar Nataru.

"Masyarakat awasi adanya praktik kartel dan atau distributor yang mencoba menahan pasokan dan segera melaporkannya ke KPPU dengan bukti-bukti," katanya.

Selain itu dia berharap agar lalu lintas logistik bahan pokok lancar sehingga pasokan tidak terganggu, dan mencegah potensi adanya permainan dan praktik monopoli dan persaingan usaha tidak sehat.

Curah hujan sedang tinggi dan terjadi beberapa bencana alam seperti gempa bumi dan erupsi gunung api juga disoroti yang tentu akan mengganggu produksi pertanian dan produk pangan. (Tim redaksi Diksi)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews