Jumat, 22 November 2024

Barito Putera Cetak Gol Lewat Corner, Borneo FC Sebut Milomir Seslija Kehilangan Fokus

Koresponden:
diksi redaksi
Minggu, 31 Juli 2022 5:4

Gelandang Serang Borneo FC, Key Hirosi di laga Tandang, Pekan Kedua BRI Liga 1 Indonesia Melawan Barito Putera (Foto ; Media Resmi Borneo FC Samarinda)

DIKSI.CO, SAMARINDA – Mencuri poin penuh berhadapan dengan PS Barito Putra menjadi hal cukup sulit diraih Borneo FC di pekan kedua BRI Liga 1 Indonesia.

Bermain dihadapan publik Barito Putra di Stadion Demang Lehman, Kabupaten Martapura Kalsel, tim berjuluk Laskar Antasari bermain bagaikan Bakantan Hamuk hari Sabtu (30/7/2022).

Di babak pertama, klub asal Kota Banjarmasin itu lebih dulu melesatkan golnya lewat sundulan kepala Rafael Silva di menit 27.

Kemudian Borneo FC berhasil membalas gol, tendangan kidal Nur Hardianto jarak jauh luar kotak penalti di menit 39 tidak dapat ditepis kiper Barito Putra.

Skor pun imbang 1-1 hingga peluit half time.

Pesut Etam yang bermain aman dengan bertahan dan mengandalkan serangan balik di babak kedua tidak bisa menambah pundi gol.

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews