Kamis, 9 Mei 2024

DPRD Samarinda Kunker ke Yogyakarta, Tinjau Pengelolaan PDAM untuk Perumdam di Samarinda

Koresponden:
diksi redaksi
Senin, 21 Juni 2021 11:33

Fuad Fahruddin, Ketua Komisi II DPRD Samarinda/ Diksi.co

Lanjutnya wakil rakyat dari fraksi Gerindra itu menjelaskan, dari hasil penyertaan modal untuk PDAM, bagaimana nantinya PDAM Samarinda bisa memberikan pelayanan baik untuk publik. 

"Jangan sampai nanti penyertaan modal dari APBD sudah jalan, ternyata tidak sesuai dengan keinginan kita," terangnya. 

Kendati begitu, Fuad berharap agar penyertaan modal yang diberikan kepada PDAM bisa menunjang kualitas dalam pendistribusian air bersih. 

"Makanya penyertaan modal ini diharapkan bisa menunjang kualitas air bersih, dan daerah yang belum terpasang air bersih bisa segera terlaksana, kan kasian mereka yang sudah mengajukan pemasangan baru belum mendapatkan layanan," pungkasnya. (advertorial) 

 

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews