Jumat, 22 November 2024

8 Klaster Covid-19 di Kaltim Tuntas, Sisa 5 Klaster dan Kasus Non Klaster

Koresponden:
Er Riyadi
Selasa, 16 Juni 2020 23:42

Andi Muhammad Ishak, Plt Kepala Dinas Kesehatan Kaltim/ Diksi.co

1. Klaster Kampung Baru, 9 pasien masih dirawat.

2. Klaster Loa Janan, 3 pasien dirawat, 4 sembuh.

3. Klaster ABK Amerta, 3 pasien dirawat, 4 sembuh.

4. Klaster Magetan, 2 dirawat, 10 pasien sembuh.

5. Klaster Ijtima Gowa, 35 pasien dirawat, 155 dinyatakan sembuh.

(Sumber: Dinkes Samarinda)

"Selain 5 klaster itu, ada pasien konfirmasi positif dari penyebaran virus non klaster. Ada 79 kasus Covid-19 dari non klaster, 23 pasien masih dirawat, dan 56 pasien dinyatakan sembuh," pungkasnya. (tim redaksi Diksi)

Berikut tabel perkembangan kasus Covid-19 non klaster

tabel perkembangan kasus Covid-19 non klaster/ Dinas Kesehatan Kaltim

 

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews