Jumat, 1 November 2024

Tak Semua Bisa Belajar Online, Kunjungan Guru Jadi Solusi Utama Pembelajaran Sekolah

Koresponden:
diksi redaksi
Senin, 13 Juli 2020 9:43

Tak Semua Bisa Belajar Online, Kunjungan Guru Jadi Solusi Utama Pembelajaran Sekolah

"Hal itu juga berlaku dalam penerapan masa orientasi sekolah. Kalau ada akses internet, tetap melanjutkan dengan daring. Tapi kalau di daerah yang tidak ada akses, memang harus kunjungan ke rumah siswa," katanya.

Sebagai informasi, masih ada belasan ribu sekolah tak teraliri listrik dan tak punya akses internet. Untuk madrasah misalnya, berdasarkan data Kementerian Agama (Kemenag), total jumlah madrasah yang tak memiliki akses internet mencapai 13.793 dari 83.412 madrasah.

Jumlah madrasah tanpa internet itu paling banyak di Pulau Jawa, yakni 3.193 Jawa Timur, 2.684 Jawa Barat, 1.039 Jawa Tengah, 637 di Banten, 272 di DKI Jakarta, 83 di DI Yogyakarta, serta sisanya di luar Jawa. Kemenag juga mencatat madrasah dengan akses internet yang buruk sebanyak 622 madrasah. (*)

 

Artikel ini telah tayang di sindonews.com dengan judul "Tak Ada Internet, Kunjungan Guru Jadi Solusi Utama Pembelajaran Sekolah", https://nasional.sindonews.com/read/99258/144/tak-ada-internet-kunjungan-guru-jadi-solusi-utama-pembelajaran-sekolah-1594624040

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews