Senin, 29 April 2024

Pansus Ketahanan Keluarga DPRD Kaltim Kunjungi Kota Kembang, Ely Hartati Rasyid Beberkan Hasil Pertemuan

Koresponden:
Achmad Tirta Wahyuda
Senin, 12 April 2021 3:31

Pansus Ketahanan Keluarga DPRD Kaltim gelar kunjungan luar daerah ke Kota Kembang, julukan Kota Bandung, Jawa Barat beberapa waktu lalu/HO

Kader Montekar dihimpun mulai dari tingkat desa, kelurahan, kecamatan hingga kabupaten/kota. 

"Mereka itu yang menjadi kader-kader keluarga tangguh," imbuhnya.

Berdasarkan hasil kunjungan tersebut, politisi PDI Perjuangan itu berharap pemerintah dapat mengimplementasikan isi Perda hingga menyentuh lingkup paling kecil yakni lingkup keluarga.

" Ini implementasi di lapangan terkait penjabaran Perda Ketahanan Keluarga di Jawa Barat. Semoga bisa jadi bahan masukkan. Pemerintah kalau ingin maju harus menyentuh hal-hal fundamental mulai dari lingkup keluarga," katanya.

Namun Ely menegaskan, implementasi Perda ini diharapkan tidak menimbulkan pro kontra mengenai hak-hak pribadi setiap orang.

"Kita lihat nanti, mudah-mudahan tidak mengurusi masalah-masalah pribadi. Nanti aku mau buka dulu pasal-pasalnya. Kita kaji kembali, ini baru refrensi," pungkasnya. (advertorial)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews