Jumat, 22 November 2024

Melalui Cuitan di Twitternya, Barack Obama Optimis Amerika Serikat akan Jadi Lebih Baik Usai Kerusuhan

Koresponden:
diksi redaksi
Selasa, 16 Juni 2020 8:16

Barack Obama / Deadline

Obama mengatakan mereka seharusnya bisa menyusuri jalan, pergi ke toko, atau bahkan mengamati burung di taman tanpa khawatir akan terjadi sesuatu.

Obama mencatat, orang-orang yang bertugas dalam penegakan hukum memiliki pekerjaan yang berat, dan banyak dari mereka marah atas perlakuan buruk dari sesama polisi. 

Ia mengatakan, mayoritas polisi bertugas untuk melindungi dan melayani dan merupakan "bagian penting" dari penyelesaian masalah. 

George Floyd pada 25 Mei, dituduh membeli rokok dengan uang palsu.

Video ia diinjak menggunakan lutut oleh polisi, meski ia mengerang tidak bisa bernapas viral.

Floyd dibawa ke rumah sakit kemudian meninggal beberapa saat setelah diinjak.

Kematiannya memicu demosntrasi, sebagaian rusuh di seluruh Amerika Serikat.

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews