Jumat, 22 November 2024

Golkar Ditinggal Sendiri, Semua Partai Politik Dukung Andi Harun–Saefuddin Zuhri di Pilkada Samarinda 2024

Koresponden:
Alamin
Selasa, 27 Agustus 2024 2:27

Sejumlah partai dukung Andi Harun–Saefuddin Zuhri untuk maju di Pilkada Samarinda 2024/IST

Melihat potensi kotak kosong di depan mata, Andi Harun menegaskan bahwa tak pernah merencanakan.

“Saya tidak pernah mengarah kesana. Tidak surprise juga, dan tidak membayangkan sebesar ini dukungannya. Bayangan saya ada 3 pasang calon, tapi perkembangannya dalam 5 bulan terakhir ini, banyak kejutan yang saya dapatnya,” ujarnya.

Terkait jalur independen yang dipilihnya, sejak awal memang memposisikan sebagai alternatif.

Menurut Andi Harun, parpol menjadi jalur utama, karena soal independen, substansinya tidak berbeda dan mayoritas parpol menangkap suara publik.

Pilihan untuk mendaftarkan ke jalur independen tentunya jangan sampai gagal mencalonkan diri karena tidak mendapat parpol.

Apalagi tergambarkan survei diatas 88,6 persen masih menginginkan menjabat.

Andi Harun menangkap, ada kekhawatiran, bagaimana jika dirinya tidak mendapat parpol.

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews