Senin, 20 Mei 2024

Gerak Cepat Polda Kaltim dalam Gencarkan Vaksinasi di Tahun 2021

Koresponden:
Ainun Amelia
Selasa, 28 Desember 2021 10:11

Wakapolda Kaltim Brigjen Pol. Drs. Hariyanto

Diantaranya, Museum Rekor Indonesia menganugerahi Polda Kaltim dengan rekor Vaksinasi Covid-19 kepada Siswa Terbanyak di Tingkat Provinsi dan Tingkat Polda, yakni sebanyak 21 ribu dosis.

Gerakan Nasional Polisi Sahabat Anak juga memberikan penghargaan "Kak Seto Award 2021" kepada Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Herry Rudolf Nahak, M.Si., sebagai "Kapolda Sahabat Anak dalam Pelaksanaan Vaksinasi di Kalangan Pelajar secara Serentak di Provinsi Kalimantan Timur".

Sebelumnya Wakapolda Kaltim Brigjen Pol. Drs. Hariyanto memberikan apresiasi atas dilaksanakannya program vaksinasi untuk anak, dimana untuk Kota Balikpapam vaksinasi direncanakan akan diberikan kepada 81 ribu anak usia 6 - 11 tahun.

"Tetap jaga protokol kesehatan walaupun sudah divaksin tapi tetap memakai masker dan menjaga jarak agar tidak terjadi penularan," katanya. (tim redaksi)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews