Kamis, 28 November 2024

Dua Smelter Nikel Segera Produksi di Kaltim, Nilai Investasi Puluhan Triliun Bahan Baku Nikel dari Sulawesi

Koresponden:
Er Riyadi
Kamis, 3 Februari 2022 12:4

Puguh Harjanto, Kepala DPMPTSP Kaltim/ Diksi.co

DIKSI.CO, SAMARINDA - Dua pabrik pengolahan dan pemurnian bijih tambang (smelter) nikel akan segera hadir di Kaltim.

Dua fasilitas dengan nilai penanaman modal puluhan triliun itu, menjadi angin segar bagi dunia investasi Bumi Mulawarman.

Proyek pertama, akan dibangun smelter nikel di Kariangau, Balikpapan.

Memanfaatkan lahan seluas 58 hentare, smelter di Karingau, memikiki nilai investasi sebesar Rp6,5 triliun.

Satu lagi, proyek smelter nikel akan dibangun di daerah Pendingin, Kukar.

Nilainya fantastis, investasi mengalir ke proyek pemurnian nikel di pendingin ini sebesar Rp30 triliun.

Dua smelter dibangun, lalu pertanyaannya apakah Kaltim memiliki kandungan nikel dalam jumlah besar?

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews