Minggu, 24 November 2024

Dua Hari Ada 1.037 Pasien Sembuh Covid-19, Kadinkes Ungkap Petugas Kerja Keras

Koresponden:
diksi redaksi
Rabu, 3 Maret 2021 12:14

Padilah Mante Runa/ Diksi co

Selain itu, kesadaran masyarakat untuk melakukan pemeriksaan mandiri, turut memaksimalkan pencarian kasus Covid-19 baru.

"Kesadaran masyarakat kita udah cukup baik, dan tidakan rumah sakit dan petugas satgas di lapangan cukup baik," sambungnya.

dr Padilah juga mengapresiasi proses PPKM mikro. Adanya posko Covid-19 di tingkat RT pada akhirnya melibatkan warga untuk memonitor di lingkungan masing-masing. 

"Satgas sudah ada di lingkungan RT, kasus akan cepat ditemukan, bila sudah ditemukan akan dimonitor taat melakukan isolasi mandiri," tegasnya.

Hingga saat ini total kasus terkonfirmasi Covid-19 di Kaltim mencapai 56.487 kasus, sementara pasien sembuh mencapai 48.691 orang.  Sementara itu, sebanyak 6.458 pasien masih menjalani perawatan dan isolasi mandiri di rumah sakit. (tim redaksi Diksi)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews