Kamis, 2 Mei 2024

Dana Bansos  di Masa Pandemi Terkesan Tak Transparan, Akademisi Unmul Sebut Bisa Jadi Pintu Korupsi

Koresponden:
diksi redaksi
Senin, 19 Juli 2021 10:1

Dosen Universitas Mulawarman Samarinda, Herdiansyah Hamzah/ IST

Diberitakan sebelumnya, Pemprov Kaltim melalui Dinas Sosial Kaltim, hingga Juli 2021 belum menjalankan program BSM atau bantuan sosial masyarakat untuk tahap kedua.

Padahal di tengah suasan PPKM darurat dan PPKM diperketat ini, bantuan pemerintah sangat ditunggu oleh masyarakat.

HM Agus Hari Kesuma, Kepala Dinas Sosial Kaltim menyampaikan BSM tahap kedua belum bisa berjalan, lantaran BSM tahap pertama masih diaudit oleh BPK Kaltim.

"BSM bantuan sosial masyarakat Pemprov Kaltim, tahap pertama masih diperika oleh BPK," kata Agus, Senin (19/7/2021).

Diketahui BSM tahap pertama dijalankan Dinsos Kaltim pada tahun 2020 lalu.

Anggaran digelontorkan melalui APBD Kaltim, mencapai Rp16 miliar. Laporan pelaksanaan BSM ini tengah diperika oleh BPK Kaltim, sejak awal tahun 2021.

"Tahap kedua ini belum jalan, masih diaudit dulu untuk tahap pertama. Kalau LHP-nya sudah keluar, kami mintakan lagi anggaran BSM tahap kedua," jelasnya.

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews