Tag Berita
Pilkada Balikpapan
Rizal Effendi Sebut Angka Golput di Balikpapan Mencapai 41%, Rugi 35 Miliar
Pasca pelaksanaan pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2020, Pemkot Balikpapan mengatakan adanya kerugian disebabkan tingginya angka golongan putih (golput).
daerah
2020-12-10 09:16:36
Paslon Rahmad - Thohari Janji Realisasikan Visi dan Misi Jika Menang di Pilkada Balikpapan
Proses perhitungan surat suara Pilkada kota Balikpapan tengah dilaksanakan KPU pada 1505 TPS pasca Pilkada yang dilaksanakan 9 Desember 2020 lalu.
daerah
2020-12-10 07:08:14
Hasil Quick Count Sementara Paslon Rahmad - Thohari Unggul 61.6% pada Pilkada Balikpapan
Pasangan calon tunggal Rahmad Mas'ud - Thohari Aziz mengumumkan kemenangan sementara pada pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kota Balikpapan.
daerah
2020-12-10 06:58:56
Didukung Jaringan Santri Kota Balikpapan, Rahmad Mas'ud: Kami Optimis Menang
Dukungan untuk memenangkan pasangan calon (paslon) Rahmad Mas’ud - Thohari Aziz pada Pilkada Balikpapan terus berkembang hingga ke Jaringan Santri Kota Balikpapan.
daerah
2020-11-22 09:20:48
454.999 Lembar Surat Suara Masuk Gudang KPU Balikpapan
KPU Balikpapan telah menerima 454.999 lembar surat suara untuk pemilihan kepala daerah (Pilkada) Balikpapan pada Jumat (20/11/2020).
advertorial
2020-11-20 11:09:38
Getol Kampanyekan Kotak Kosong, Nasdem Balikpapan Akui Dapat Instruksi DPP Partai
Diketahui, Nasdem dan Hanura merupakan partai yang memilih tidak bergabung dengan koalisi besar pengusung pasangan calon Rahmat Mas'ud dan Thohari Azis di Pilkada Balikpapan.
politik
2020-11-13 12:15:35
Gencar Kampanye Kotak Kosong di Pilkada Balikpapan, Abdulloh: Silakan, Tapi Jangan Saling Menghujat
Pilkada Balikpapan tahun 2020 diketahui hanya diikuti oleh satu pasangan calon yang diusung koalisi 40 kursi di DPRD Balikpapan.
politik
2020-11-13 12:09:27
Sempat Dukung Kotak Kosong, 15 Warga Pindah Haluan ke Rahmad - Thohari
Sekitar 15 orang dari RT 62 Kelurahan Gunung Sari Ilir Balikpapan Tengah deklarasikan dukungannya untuk Rahmad Mas'ud - Thohari Aziz pada Pilkada Balikpapan 9 Desember 2020 mendatang.
politik
2020-11-10 09:29:27
Jadi Topik Hangat di Balikpapan, Pakar Komunikasi Politik Indonesia Beri Tanggapan Soal Kotak Kosong
Fenomena kotak kosong yang terjadi di Kota Balikpapan menjadi perhatian publik menjelang pemilihan kepala daerah (Pilkada) Balikpapan.
daerah
2020-11-01 11:07:22
Selama 20 Hari, KPPS KPU Balikpapan Bakal Jalani Rapid Test
Sebelumnya, sebanyak 10.500 KPPS telah direkrut untuk bertugas dalam pemungutan surat suara di Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada Pilkada nanti.
advertorial
2020-10-29 07:35:19
beritaekonomi
beritaadvertorial