Minggu, 12 Mei 2024

Persiapan Lokasi Isolasi Terpusat, Nakes dan Dokter Direkrut, Pemprov Lakukan Pengadaan Peralatan Medis

Koresponden:
Er Riyadi
Rabu, 11 Agustus 2021 6:4

Asrama Atlet di GOR Madya Sempaja, dipertimbangkan menjadi tempat isolasi terpusat di Samarinda/IST

DIKSI.CO, SAMARINDA - Tiga lokasi saat ini dipertimbangkan Pemprov Kaltim menjadi lokasi isolasi terpusat pasien Covid-19.

Tiga lokasi itu di antaranya Asrama Atlet, Hotel SMK 3 Samarinda, dan Wisma Guru.

Hingga saat ini belum ada keputusan terkait lokasi mana yang akan dijadikan tempat isolasi terpusat.

Pasalnya pihak pemprov masih menilai kekuarangan dan kelebihan masing-masing lokasi calon tempat isolasi terpusat.

"Sekarang baru cari lokasi isolasi terpusat dulu. Mana yang paling memungkinkan," ungkap Andi Muhammad Ishak, Juru Bicara Satgas Covid-19 Kaltim.

Termasuk hal-hal penunjang lokasi karantina seperti tenaga kesehatan dan perlatan medis segera disiapkan oleh Pemprov Kaltim.

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews