Jumat, 22 November 2024

Peletakan Batu Pertama IKN di Sepaku Kemenkeu Siapkan Rp 1,7 Triliun, Hadi Mulyadi: 17 Agustus 2021 Bagus Itu

Koresponden:
Er Riyadi
Jumat, 23 April 2021 11:6

Desain istana kepresidenan di lokasi IKN baru Sepaku, PPU

DIKSI.CO, SAMARINDA - Proses pemindahan IKN ke Sepaku, Kalimantan Timur terus dirampungkan perencanaannya.

Pada tahun ini diyakini akan dilakukan peletakan patu pertama (groundbreaking) istana kepresidenan di lokasi IKN baru.

Suports anggaran pembangunan IKN telah disiapkan Kementerian Keuangan RI.

Tahun 2021 ini, Sri Mulyani Indrawati menyatakan pihaknya telah mengalokasikan anggaran sekitar Rp1,7 triliun, untuk pembangunan IKN baru.

Anggaran itu tersebar di beberapa kementerian dan lembaga.

"Mengenai IKN 2021 anggaran itu selalu ada di masing-masing kementerian lembaga," ungkap Sri Mulyani.

Sementara itu, Hadi Mulyadi, Wakil Gubernur Kaltim, menyampikan pihaknya belum mengetahui kapan kepastian peletakan batu pertama IKN akan dilakukan.

"Info dari Bappenas groundbreaking tahun ini. Bulannya belum tahu," ungkapnya, Jumat (23/4/2021).

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews