Sabtu, 23 November 2024

April 2020, Produksi Padi di Kabupaten Paser Capai 7.562 Ton

Koresponden:
diksi redaksi
Rabu, 29 April 2020 12:47

Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Hotikultura (DTPH) Kabupaten Paser Karoding/ Diksi.co

“Tahun ini kami targetkan 24 ribu Ton. Ada penuruunan dibanding tahun lalu,” ucapnya.

 Untuk itu Karooding mengharapkan para petani terus menanam demi ketersediaan pangan bagi Kabupaten Paser.

Karoding mengimbau petani agar tetap bekerja dangan mematuhi himbauan pemerintah di tengan pandemi COVID-19.

“Harapan kami petani agar tetap  bekerja di kegiatan usaha tani masing-masing demi mencukupi kebutuhan masyarakat Paser,” ujar Karoding. (advertorial) 

 

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews