Jumat, 22 November 2024

Anggota Dewan PKB se-Kaltim Sepakat Sumbangkan THR ke Masyarakat, Bentuk Keperihatinan di Kondisi Pandemi

Koresponden:
Er Riyadi
Minggu, 9 Mei 2021 10:40

Syafruddin, Ketua DPW PKB Kaltim/ Diksi.co

DIKSI.CO, SAMARINDA - Anggota DPRD baik di tingkat kabupaten/kota maupun level provinsi, akan mendapat tunjangan hari raya (THR) Idulfitri 2021 ini.

Pemberian THR kepada anggota dewan ini telah diatur dalam peraturan pemerintah.

Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kaltim membuat hal berbeda jelang Idulfitri 1442 hijriah.

Anggota DPRD PKB se-Kaltim, sepakat menyumbangkan THR yang diterima kepada masyarakat dan konstituen.

Hal itu ditegaskan Syafruddin, Ketua DPW PKB Kaltim.

"Setiap anggota DPRD Kaltim dan kab/kota akan menyumbangkan THR dari pemerintah," kata Udin, sapaan akrabnya dikonfirmasi Minggu (9/5/2021).

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews